David Agustinus Tambunan Blog

David Agustinus Tambunan Blog

Monday, 15 April 2013

Cara Membuat Status Kosong Di Facebook


Bingung mau posting apa, akhirnya saya putuskan untuk posting seputar Facebook aja deh, hmm siapa yang tidak kenal dengan jejaring sosial super populer ini. Betul ga? Pastinya anda adalah salah satu membernya.


Nah untuk meningkatkan kenikmatan bermain di Facebook, saya ingin bagikan cara membuatstatus kosong tanpa tulisan di Facebook. Sudah tahu belum? Jika belum maka anda bisa lanjut, jika sudah maka cari posting lain yang belum anda tahu.

Cara buat status kosong tanpa tulisan di Fb sebenarnya amatlah mudah, namun perlu kodeagar website Mark Zuckernberg ini membolehkan anda posting status tanpa tulisan. Jika begitu yang ada hanyalah kehampaan. :d.

Ini kode yang saya maksud: @[0:0: ]. Amat pendek kodenya, namun berefek dahsyat. Masa sich? Iya bung. 

Caranya cukup masukan kode itu -- copy dan paste -- kekotak status anda. Tepat seperti gambar berikut ini:

Update Status Kosong Di FB

Tinggal klik tombol kirim deh, maka status kamu akan muncul tanpa tulisan apapun. Jika teman kamu melihatnya, bisa merasa aneh dia. Kok bisa update status kosong di Facebook. Jika mereka bertanya gimana caranya, infokan halaman ini yah.

Semoga bermanfaat untuk rekan semua.

0 comments:

Post a Comment

Powered by Blogger.